SEDEKAH MATERI - MATERI SEDEKAH

kisah nyata:
"sebagian harta kita adalah harta mereka," kata sohib, saat kami  menunggu hidangan makan malam di pinggir jalan yang kebetulan disambangi oleh dua anak meminta-minta.

saat hidangan datang, makan malam pun berlangsung dengan khidmat.
tak lama kemudian datang segerombolan anak peminta-minta lainnya, dua anak yang sudah mendapat sedekah tadi hanya menunggu di luar warung.

"sebagian harta kita adalah harta mereka, aduh ungkapan itu sepertinya hanya sekali. Tuhan, jika emang bergiliran, jujur aja nih juga ditraktir," bisik dalam benak.


Banyak dalil yg membuat kita untuk bersedekah
Banyak alasan sehingga kita berbagi
Banyak niat terbersik beradukan kepada sang pencipta
Banyak pertimbangan sehingga di saat pengulangan akan lebih tertimbang

"...tangan di atas lebih baik dari tangan di bawah," hadis

Yah, memberi lebih baik ketimbang menerima.

Kepada siapa kita memberi,
Kepada siapa dia meminta,

Terkadang kita memberi kepada sosok yg lebih buruk dari tampakan kita, kepada watak yang lebih ekspresif layaknya aktor jika dunia ini panggung sandiwara.

Pengemis (gepeng)
Jika kita hidup di kota, maka seringkali kita menemukan mereka.
Ketika aparat yg bertugas terkait aksinya, maka layaknya mereka tak terlihat.

Banyak di antara kita yg memberi sedekah kepada pengemis (yg berada dijalan).
Perlu dipahami, fakir miskin tidak akan berusaha keras mencari nafkah dengan cara mengemis, pun jika ada yg memberi, itu merupakan kebenaran sedekah tanpa berlakon pengemis sehingga demikianlah rezeki yg hakiki buat mereka.

Pertimbangan niat dan tindakan kita untuk memberi perlu pengajuan kembali dengan adanya kebijakan pemerintah terkait hal ini. Pemerintah melarang warga memberi uang kepada pengemis di jalan. Entah apa alasan pemerintah melarang.

Berapa rupiah biasanya anda ikhlaskan kepada pengemis di jalan?
Berapa rupiah biasanya anda sisihkan di celengan-celengan tempat ibadah?
Berapa rupiah biasanya anda menawar harga barang saat belanja?
Berapa rupiah tarif jasa yang anda bayar untuk kebutuhan kecil dalam kehidupan?

misal;
tarif jasa tempel ban Rp. 7.000. Bagaimana kalau uangnya pecahan Rp. 10.000 dan kita tidak meminta kembaliannya?

Apakah hal demikian berbeda dengan fakir miskin?

Jika memang ingin menyisihkan rupiah
Jika memang ingin bersedekah
Jika memang ingin bederma
Jika memang demikian cara mendidik
Disilakan!!!

Hanya Tuhan yang mengetahui niat dan maksud kita terhadap masalah sepeleh dalam bersedekah.

so, 
jika diketahui oleh teman / tetangga / orang lain bisa jadi sesuatu, atau mereka tuhan juga :D 
so, 
jika emang bermaksud riya, "hmmmm pyannn neh :* "


infuz 01:30 27/11/13 - 13:20 02/12/13

Tidak ada komentar:

Posting Komentar