Antisipasi penjarahan Gadgetmart



Banjarmasintoday.com - Musibah kebakaran yang dialami Gadgetmart saat-saat pemadaman api memberikan perhatian khusus oleh pihak aparat keamanan.

Saat petugas pemadam kebarakan memadamkan api di lantai 4, banyak warga termasuk anak-anak yang tidak berkepentingan berkeliaran di sekitar Gadgetmart.

AKP. Henry Novrika Candra. Kasat Lantas Polresta telah mengantisipasi lebih awal meskipun bukan pada kapasitasnya untuk pengamanan tersebut.

"Sikap ini dilakukan untuk antisipasi penjarahan sambil menunggu tim dari Sabhara," ucap Henry yang kebetulan saat itu sebelumnya berada di Polda yang jaraknya cukup dekat dengan TKP kebakaran.

ifz
www.banjarmasintoday.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar